Monday, April 25, 2011

doPDF (PDF Printer)

ownload, Kadang kita membutuhkan file yang berekstensi Pdf, bukan lagi Ms.Word. Namun untuk membuatnya kadang kita bingung.  Untuk merubah dari Word ke Pdf aplikasi yang bernama doPDF. Download pada link di bawah, bila sudah didownload, install pada pc Anda.

Caranya bila kita akan merubah Ms. Word ke bentuk Pdf maka buka file yang akan kita rubah tadi, lalu klik Print, pada Printer Name kita setting menjadi dopdf seperti pada gambar di atas. Setelah itu klik OK. dan akan ditampilkan  seperti pada tampilan di bawah ini :

Klik OK
 Jadilah file Word menjadi Pdf.
Silahkan Download Disini

No comments:

Post a Comment